BUKU: 2 KUTUB

Buku ini ditulis berdasarkan kisah nyata penulisnya. Mengupas secara detail dan sistematis dari gejala awal gangguan bipolar, saat berada di puncak manik dan depresi, sampai langkah-langkah pemulihannya. Inilah buku “2 KUTUB: Perjalanan Menantang Di Antara Dua Kutub”.

Info Buku >> KLIK DISINI

Bunda, Ayah Datang Bawa Uang

    

Seorang sahabat curhat di blognya. Curhat tentang kesehariannya. Curhatnya begitu menyentuh kedalaman jiwa. Aku seperti melihat apa yang dialaminya, lalu melihat diriku yang juga sering mengalami hal yang sama.


Oleh : Annas Nashrullah

Akhirnya, air mata ini tumpah juga. Waktu membuka tirai kamar tidur didapati istri dan anak semata wayangku tidur terlelap. Masih ingat betul, sekitar pukul 12.30 WIB tadi, istri sempat mengirimkan pesan singkat.

“Ayah di mana, nda laper”.

Sudah dua hari ini memang bekal hidup sudah mulai menipis bahkan sudah tidak ada. Tapi berdiam diri di rumah, sama saja dengan menyiksa diri. Meski tanpa bekal Rp10 ribu yang biasa istri sisipkan di kantong celana, aku bergegas ke DPRD Subang. Utang kopi, pikirku.

Belum juga habis kopi hasil utang, hp berdering lagi, ada seseorang yang mengajak ku ketemu. Duh Gusti, terimakasih, barangkali ini mnejadi harapan untuk anak dan istriku makan hari ini. Min haitsu la yahtasib, memang. Si orang itu memberi dua lembar uang.

“Aku harus pulang, segera,” pikirku.



Di rumah, pintu tertutup, sepi. Tapi sandal masih lengkap di teras. Aku buru-buru ke kamar tidur, dan yups di sana anak dan istriku terlelap tidur. Jiwaku membathin. Betapa durhakanya aku membiarkan istri tertidur dalam lapar. Kontan air mata mulai mengalir. Sesaat aku membayangkan betapa tidak berharga dan berdayanya aku di depan istri dan anakku.

“Nda, ayah datang bawa uang. Ayo bangun cepet beli nasi,” kataku lirih membangunkan istri.


Jika anda ingin mengenal dia lebih dekat, silakan kunjungi rumah digitalnya di sini.


Bookmark and Promote!



Artikel Terkait:

Ingin mendapat artikel seperti ini langsung ke Email anda? Silahkan masukan alamat email anda untuk berlangganan.

Komentar :

ada 2 komentar ke “Bunda, Ayah Datang Bawa Uang”
annas on Kamis, 25 Juni 2009 pukul 18.43.00 WIB mengatakan...

makasih kang....

jejak annas on Rabu, 13 Januari 2010 pukul 19.20.00 WIB mengatakan...

setelah saya baca ulang dan menelaah, ternyata pilu juga ya baca cerita itu. gak nyangka, saya sempat mengalami kondisi seperti itu.....

Posting Komentar

Sampaikan komentar terbaik anda di kolom komentar :)

Tiga Serangkai eBook Bipolar

3 eBook Bipolar ini ditulis berdasarkan pengalaman nyata penulisnya. Mengupas secara detail dan sistematis dari gejala awal, saat berada di puncak manik dan depresi, sampai langkah-langkah pemulihannya. Inilah ebooknya : "Mengubah Mimpi Buruk Menjadi Mimpi Indah”, “Berdamai dengan Bipolar” dan “7 Langkah Alternatif Pemulihan Bipolar”.
eBook 1: "Mengubah Mimpi Buruk Menjadi Mimpi Indah"

Buku psikomoar ini bercerita tentang pergumulan saya selama bertahun-tahun dengan gangguan jiwa yang tidak saya fahami dan membuat saya bertanya-tanya, “Apa yang terjadi dengan diri saya? Penyakit apa yang saya alami? Bagaimana cara mengatasinya?” Ironisnya, saya baru tahu apa yang terjadi dengan diri saya, 8 tahun setelah saya pulih, bahwa saya mengalami Gangguan Bipolar. [Selengkapnya]




eBook 2: "Berdamai Dengan Bipolar"

Bagaimana mengenali dan mengatasi Gangguan Bipolar?
Bagaimana menanggapi sikap negatif orang-orang di sekitar anda?
Bagaimana mendampingi orang yang mengalami Gangguan Bipolar? eBook ini memberi jawaban dan solusi alternatif penanganan Bipolar. [Selengkapnya]



eBook 3: “7 Langkah Alternatif Pemulihan Bipolar”

eBook ini merupakan inti dari pengalaman dan pemahaman bipolar saya. Inti dari tulisan-tulisan saya di buku, ebook, blog, facebook, twitter dan media lainnya. eBook ini bukan teori-teori tentang gangguan bipolar! Bukan formula ajaib untuk mengatasi gangguan bipolar! eBook ini tentang tindakan, langkah-langkah penanganan bipolar. [Selengkapnya]


eBook Novel: “Pengorbanan Cinta”

Novel ini bukan sekedar kisah cinta yang romantis dengan segala macam konflik di dalamnya. Saya berani menyebut novel ini sebagai “Buku Pelajaran Cinta”. Beda dengan buku pelajaran pada umumnya, Buku Pelajaran Cinta ini tak membosankan, malah sangat mengasyikan dibaca. Setelah mulai membaca, jamin Anda tak ingin berhenti dan ingin terus membacanya sampai akhir cerita. [Selengkapnya]



eBook Panduan: “7 Langkah Mudah Menyusun & Memasarkan eBook”

Jika dikemas dengan desain cover yang apik dan diberi judul yang manarik, kumpulan posting blog atau catatan facebook anda bisa disusun menjadi sebuah ebook yang akan memikat pembaca di ranah maya. Selanjutnya ebook anda tinggal dipasarkan secara online.
[Selengkapnya]

 
 © Copyright 2016 Curhatkita Media  template by Blogspottutorial