BUKU: 2 KUTUB

Buku ini ditulis berdasarkan kisah nyata penulisnya. Mengupas secara detail dan sistematis dari gejala awal gangguan bipolar, saat berada di puncak manik dan depresi, sampai langkah-langkah pemulihannya. Inilah buku “2 KUTUB: Perjalanan Menantang Di Antara Dua Kutub”.

Info Buku >> KLIK DISINI

Romero & Juleha

    

Kisah Cinta Pasien Skizofrenia
dengan Suster Perawat Rumah Sakit


Oleh Rois Nurhadi

"Aku akan merawatmu hingga akhir hayatku," ujar Juleha kepada Romero.

"Terima kasih kekasihku, Juleha, beri aku semangat yah buat aku berjuang sekuat tenaga untuk melawan penyakit ini hingga akhir hayatku," ujar Romero.

"Semangat Romero!!!" Juleha memberi semangat.

"En...jangan lupa berdo’a agar kita berdua diberi kekuatan dan kesabaran dalam melewati ujian dari Tuhan ini," ujar Romero.

"Oh ini ujian dari Tuhan yah...?" tanya Juleha.

"Ya iyalah, masa ya iya dong! dasar otak emot kamu...," ujar Romero


"Nah kamu apalagi. mau sama cewe lemot kaya aku, sama bengongnya kamu," balas Juleha.

Tiba-tiba ada suara keras yang berteriak dari kejauhan, "Suster!!! tolong!!!!"

Suster Juleha pun spontan berbicara kepada Romero, "Eh, aku samperin pasien itu dulu yah..!"

"Lah katanya mau ngerawat seumur hidup guwe...kamu bagaimana sih...?"

Romero bertemu dengan Juleha di ruangan santai di rumah sakit.

"Maaf Romero, aku kan sedang merawat pasien lain, kamu ga sabaran deh," ujar Juleha.

"Sabar, sabar! ngomongnya emang mudah, tapi prakteknya susah tahu...!" balas Romero.

"Ya udah kalo marah lagi, kita putus aja deh, jadi orang ngomel melulu...bosen tau!"

"Yaudah kita putus! Deal" balas Romero.

"Yaudah kita putus!" ujar Juleha.

Gubrak!!! Tiba-tiba Romero terbangun dari tidurnya, "Anjrit! cuma mimpi doang..!?"


Inspirasi apa yang anda dapatkan dari cerita ini? Silakan sampaikan di komentar.

Jika menurut anda tulisan ini cukup menarik dan bermanfaat silakan share di twitter atau facebook dengan mengklik tombol share di bawah atau di atas posting ini. Jika mau berlangganan artikel blog ini melalui email, silakan subscribe disini.

Tentang penulis : Rois Nurhadi, tinggal di Jakarta. Anda bisa berkenalan lebih dekat dengan pria humoris yang mengaku "hanya orang biasa" ini di akun facebooknya.




Bookmark and Promote!



Artikel Terkait:

Ingin mendapat artikel seperti ini langsung ke Email anda? Silahkan masukan alamat email anda untuk berlangganan.

Komentar :

ada 0 komentar ke “Romero & Juleha

Posting Komentar

Sampaikan komentar terbaik anda di kolom komentar :)

Tiga Serangkai eBook Bipolar

3 eBook Bipolar ini ditulis berdasarkan pengalaman nyata penulisnya. Mengupas secara detail dan sistematis dari gejala awal, saat berada di puncak manik dan depresi, sampai langkah-langkah pemulihannya. Inilah ebooknya : "Mengubah Mimpi Buruk Menjadi Mimpi Indah”, “Berdamai dengan Bipolar” dan “7 Langkah Alternatif Pemulihan Bipolar”.
eBook 1: "Mengubah Mimpi Buruk Menjadi Mimpi Indah"

Buku psikomoar ini bercerita tentang pergumulan saya selama bertahun-tahun dengan gangguan jiwa yang tidak saya fahami dan membuat saya bertanya-tanya, “Apa yang terjadi dengan diri saya? Penyakit apa yang saya alami? Bagaimana cara mengatasinya?” Ironisnya, saya baru tahu apa yang terjadi dengan diri saya, 8 tahun setelah saya pulih, bahwa saya mengalami Gangguan Bipolar. [Selengkapnya]




eBook 2: "Berdamai Dengan Bipolar"

Bagaimana mengenali dan mengatasi Gangguan Bipolar?
Bagaimana menanggapi sikap negatif orang-orang di sekitar anda?
Bagaimana mendampingi orang yang mengalami Gangguan Bipolar? eBook ini memberi jawaban dan solusi alternatif penanganan Bipolar. [Selengkapnya]



eBook 3: “7 Langkah Alternatif Pemulihan Bipolar”

eBook ini merupakan inti dari pengalaman dan pemahaman bipolar saya. Inti dari tulisan-tulisan saya di buku, ebook, blog, facebook, twitter dan media lainnya. eBook ini bukan teori-teori tentang gangguan bipolar! Bukan formula ajaib untuk mengatasi gangguan bipolar! eBook ini tentang tindakan, langkah-langkah penanganan bipolar. [Selengkapnya]


eBook Novel: “Pengorbanan Cinta”

Novel ini bukan sekedar kisah cinta yang romantis dengan segala macam konflik di dalamnya. Saya berani menyebut novel ini sebagai “Buku Pelajaran Cinta”. Beda dengan buku pelajaran pada umumnya, Buku Pelajaran Cinta ini tak membosankan, malah sangat mengasyikan dibaca. Setelah mulai membaca, jamin Anda tak ingin berhenti dan ingin terus membacanya sampai akhir cerita. [Selengkapnya]



eBook Panduan: “7 Langkah Mudah Menyusun & Memasarkan eBook”

Jika dikemas dengan desain cover yang apik dan diberi judul yang manarik, kumpulan posting blog atau catatan facebook anda bisa disusun menjadi sebuah ebook yang akan memikat pembaca di ranah maya. Selanjutnya ebook anda tinggal dipasarkan secara online.
[Selengkapnya]

 
 © Copyright 2016 Curhatkita Media  template by Blogspottutorial